Gaji PT Garuda Metalindo menjadi informasi yang cukup banyak dicari selain dari profil perusahaannya. Sebagai perusahaan yang membuat komponen pendukung pabrik otomotif, maka nama PT Garuda menjadi terkenal dan populer dikalangan para pemburu lowongan kerja.
Sampai detik ini, perusahaan yang berhubungan dengan dunia otomotif memang masih menjadi yang terfavorit. Alasan utamanya tentu, hanya pabrik yang berhubungan dengan otomotif yang biasanya memberikan gaji besar dengan jam lembur yang sangat banyak.
Gaji PT Garuda Metalindo
Sebagai perusahaan besar dan mapan, tentu PT Garuda Metalindo menunaikan kewajiban nya dengan cara memberikan gaji minimum UMR. Berikut daftar gaji sesuai posisinya :
NO | POSISI KARYAWAN | PERKIRAAN GAJI |
---|---|---|
1 | Section Manager | Rp25.000.000 – Rp31.000.000 |
2 | Manager | Rp21.000.000 – Rp27.000.000 |
3 | Assistant Manager | Rp15.000.000 – Rp22.000.000 |
4 | Marketing Staff | Rp6.500.000 – Rp10.500.000 |
5 | HRD | Rp12.000.000 – Rp17.500.000 |
6 | Maintenance Staff | Rp10.500.000 – Rp15.500.000 |
7 | Finance and Accounting | Rp10.000.000 – Rp16.500.000 |
8 | Corporate Planning | Rp10.000.000 – Rp14.000.000 |
9 | Staff Business Planning | Rp8.300.000 – Rp14.000.000 |
10 | Assistant Sales Manager | Rp8.200.000 – Rp12.000.000 |
11 | Management Trainee | Rp8.000.000 – Rp11.000.000 |
12 | IT | Rp7.000.000 – Rp13.500.000 |
13 | Administrasi | Rp7.000.000 – Rp11.500.000 |
14 | Quality Control Staff | Rp6.500.000 – Rp10.300.000 |
15 | Akuntansi | Rp6.500.000 – Rp10.500.000 |
16 | Production Engineering | Rp6.500.000 – Rp9.500.000 |
17 | Leader Gudang | Rp5.300.000 – Rp5.800.000 |
18 | Leader Produksi | Rp5.300.000 – Rp5.800.000 |
19 | Receptionist | Rp5.000.000 – Rp5.300.000 |
20 | Driver / Supir | Rp4.641.854 – Rp5.000.000 |
21 | Security / Satpam | Rp4.641.854 – Rp5.000.000 |
22 | Operator Gudang | Rp4.641.854 – Rp5.000.000 |
23 | Operator Produksi | Rp4.641.854 – Rp5.000.000 |
24 | Office Boy | Rp4.000.000 – Rp4.641.854 |
25 | Cleaning Service | Rp4.000.000 – Rp4.641.854 |
Data diatas merupakan perkiraan gaji PT Garuda Metalindo 2022.
Baca Juga:
Fasilitas Perusahaan
Fasilitas atau benefit yang diberikan perusahaan merupakan bentuk perhatian kepada kesejahteraan karyawannya. Berikut ini daftar beberapa fasilitas yang kerap disediakan perusahaan :
- BPJS
- Tunjangan Jabatan
- Tunjangan Prestasi
- Uang Lembur
- Tunjangan Tranportasi
- Isentif Kehadiran
- Tunjangan Hari Raya
- Bonus
- Tunjangan Lainya
- Seragam
- Perlengkapan K3
- dll
Baca Juga:
Berapa Gaji PT Tupai Adyamas Boyolali
Fasilitas fasilitas diatas bisa kamu nikmati diluar dari gaji pokok PT Garuda Metalindo, kecuali untuk BPJS yang biasanya dibayarkan berdasar iuran antara perusahaan dan karyawan.
Profil Singkat PT Garuda Metalindo
Awal mula dari perusahaan ini diawali dengan di bukanya bengkel Garuda Metalindo pada tahun 1966. Kemudian pada tahun 1973, bengkel tersebut berhasil memproduksi baut U pegas.
Lanjut di tahun 1976, pemilik berhasil mengembangkan usahanya dengan memproduksi baut pusat pegas. Baru di tahun 1982, perusahaan berhasil mendirikan PT Garuda Metalindo.
Lalu di tahun 1989, perusahaan berhasil mendapatkan kesempatan untuk mamasok baut pabrik sepeda motor. Yang kemudian dilanjutkan dengan memasok baut mobil di tahun 1992.
Baca Juga:
Gaji Administrasi Perkantoran Lulusan SMK
Seiring berjalanya waktu, perusahaan berhasil mendapatkan sertifikan ISO dan berhasil mengembangkan bisnisnya dengan mengakuisis kepemilikan saham milik PT. Mega Pratama Ferindo di tahun 2017.
Sehingga sejak saat itu, PT ini mulai melebarkan sayap bisnisnya di industri baja dan kawat melalui akuisisi kepemilikan saham dari perusahaan yang ia beli.
Alamat kantor pusat PT Garuda Metalindo berada di Jalan Kapuk Kayu Besar No.23, RT.2/RW.2, Kamal Muara, Kecamatan Penjaringan, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta.
Alamat cabang PT Garuda Metal Utama berada di Jl. Industri Raya III Blok AE No.23 Jatake, Tangerang.
Lalu ada lagi yang berada di Cibitung dengan alamat
Jl. Selayar Blok D5.1 Kawasan Industri Mm2100 Ds. Mekar Wangi, Cibitung, Cikarang Barat, Bekasi.
Sistem Kerja PT Garuda Metalindo
Sebagai perusahaan yang mematuhi aturan hukum, maka sistem kerja PT Garuda Metalindo adalah sistem kontrak dengan jam kerja shift. Dimana shift ini akan dibagi sesuai dengan posisi apa yang karyawan pegang.
Umumnya perusahaan akan menggunakan sistem kerja 2 shift maupun 3 shift, ini akan disesuaikan dengan kebutuhan dan kondisi pabrik.
Demikian penjelasan mengenai PT Garuda Metalindo yang bisa admin sampaikan.